KONSERVASI SUMBERDAYA AIR UNTUK PRODUKSI KEDELAI BERKELANJUTAN

Irianto, I Ketut KONSERVASI SUMBERDAYA AIR UNTUK PRODUKSI KEDELAI BERKELANJUTAN. Working Paper. UNSPECIFIED.

[img]
Preview
Text
PERTANIAN BERKELANJUTAN.pdf

Download (209kB) | Preview
[img]
Preview
Text
KONSERVASI SUMBERDAYA AIR UNTUK PRODUKSI KEDELAI BERKELANJUTAN.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Eksploitasi sumber daya lahan secara berlebihan dan penggunaan input buatan seperti pupuk anorganik, dan pestisida memang secara nyata dapat meningkatkan produktivitas lahan, namun telah terbukti secara serius dapat menimbulkan ketidak seimbangan ekologi, sehingga menyebabkan kerusakan lingkungan. Berbagai keprihatinan terhadap kondisi lingkungan yang ada saat ini akibat prilaku dalam bidang pertanian yang memacu potensi tanah untuk dapat berproduksi setinggi-tingginya tanpa memperhatikan kaidah-kaidah konservasi tanah dan air. Hal tersebut dilakukan antara lain : penggunaan pupuk kimia dan senyawa sida serta pemanfaatan air yang tidak efesien. Kebiasaan tersebut menimbulkan permasalah pada budidaya pertanian, terjadinya pencemaran tanah dan air, serta kekeringan (kekurangan air) pada musim kemarau dan banjir (kelebihan air) pada musim hujan. Dengan demikian keberlajutan produksi pertanian, seperti kedelai tidak dapat dicapai.

Item Type: Monograph (Working Paper)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Depositing User: Rees Jati Prakasa
Date Deposited: 25 Sep 2017 06:51
Last Modified: 01 Oct 2019 06:53
URI: http://repository.warmadewa.ac.id/id/eprint/280

Actions (login required)

View Item View Item