Sugitranditayasa, I Made (2019) Pengaruh Budaya Organisasi, Kompetensi dan Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Kinerja Karyawan Pada PDAM Kabupaten Tabanan. Working Paper. Fakultas Ekonomi Universitas Warmadewa. (Unpublished)
|
Text
Pengaruh Budayai Organisasi, Kompetensi dan Lingkungan Kerja Fisik.pdf Download (533kB) | Preview |
Abstract
Kinerja karyawan merupakan aspek yang terpenting dalam manajemen sumber daya manusia dimana kinerja karyawan merupakan sistem yang digunakan untuk menilai dan mengetahui apakah seseorang karyawan telah melaksanakan pekerjaannya secara keseluruhan. Beberapa faktor yang dapat mempengaruhi kinerja karyawan diantaranya adalah budaya organisasi, kompetensi dana lingkungan kerja fisik. Penelitian ini dilaksanakan di PDAM Kabupaten Tabanan. Tujuan dilaksanakannya penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruhi budaya organisasi, kompetensi dan lingkungan kerja fisik terhadap kinerja karyawan pada PDAM Kabupaten Tabanan. Jumlah Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebanyak 78 orang karyawan. Alat análisis data terdiri dari uji validitasi dan reliabilitas instrument penelitian, iuji asumsi klasik, análisis persamaan garis regresi linear berganda, uji statistik F (F-test) serta uji statistik t (t-test). Hasil analisis yang diperoleh yaitu variabel budaya organisasi, kompetensi dan lingkungan kerja fisik secara simultan berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada PDAM Kabupaten Tabanan.
Item Type: | Monograph (Working Paper) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | budaya organisasi, kompetensi, lingkungan kerja fisik, kinerja karyawan |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Faculty of Economic > Management |
Depositing User: | I Putu Astina |
Date Deposited: | 26 Dec 2019 14:09 |
Last Modified: | 26 Dec 2019 14:09 |
URI: | http://repository.warmadewa.ac.id/id/eprint/554 |
Actions (login required)
View Item |