Suacana, I Wayan Gede ETNO-NASIONALISME DAN DEMOKRASI DALAM MASYARAKAT MULTIKULTURAL. -. (Unpublished)
Text (Artikel)
ETNO-NASIONALISME DAN DEMOKRASI DALAM MASYARAKAT MULTIKULTURAL.doc Download (566kB) |
Abstract
Berbagai jenis konflik masih potensial muncul dalam masyarakat multikultural di Bali.. Ada dua metode pendekatan yang ditawarkan untuk mengupayakan tumbuhnya toleransi dalam masyarakat multikultural. Pertama, Metode Interpersonal, yakni dengan mengajak segenap komponen masyarakat Bali untuk bekerjasama, bahu-membahu agar potensi konflik yang laten tidak manifes. Kedua, Metode Personal, yakni: peningkatan toleransi yang dimulai dari diri sendiri melalui usaha menciptakan kepribadian yang satwika atau seimbang serta mengembangkan kesadaran diri. Dengan kedua metode pendekatan itu diharapkan mampu mengembalikan pondasi kehidupan masyarakat Bali yang berlandaskan kebudayaan serta dijiwai filsafat hidup tat twam asi.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | hegemoni, desentralisasi, otonomi daerah dan governance |
Divisions: | Faculty of Social and Political Science > Goverment Science |
Depositing User: | I Putu Astina |
Date Deposited: | 15 Mar 2022 06:34 |
Last Modified: | 15 Mar 2022 06:34 |
URI: | http://repository.warmadewa.ac.id/id/eprint/1595 |
Actions (login required)
View Item |